Resep dan Cara Membikin Kue / Cake Pisang Ambon Lezat dan sederhana

IDKaca.com - Cara membikin Kue Atau cake Pisang Ambon Panggan sederhana dan Mudah  Banyak orang yang suka cake pisang ambon karena kel...




IDKaca.com - Cara membikin Kue Atau cake Pisang Ambon Panggan sederhana dan Mudah 
Banyak orang yang suka cake pisang ambon karena kelembutan kue yang pasti rasanya yang sangat lezat juga , Cara Membuat Cake Pisang ambon pun sangat mudah ,Seperti kue-kue yang lain dengan cara di oven , karena untuk bisa mengembang dan lembut jika dimakan.

Sebelum kita membahas lebih lanjut , Pasti kalian Bingung Kenapa ya bisa di sebut Pisang Ambon? Ketika mimin mencari jawaban tersebut tidak ada sumber yang pasti yang menyatakan bisa di beri nama tersebut,Pisang tersebut juga memiliki ciri-ciri,yaitu kulitnya halus , Warnanya berubah kuning jika matang ,dan daging buahnya berwarna agak krem dan juga pisang ambon mempunyai aroma yang khas

Pisang ambon ini cocok untuk dimakan ketika matang, ataupun dapat diolah menjadi campuran cake. Jadi cake banana seperti yang sedang kita bahas.

Bahan yang diperlukan dalam membuat Cake Pisang Ambon Panggang Sederhana Dan Enak

  • 300 gram margarin
  • 200 gram gula pasir halus
  • 6 kuning telur
  • 5 putih telur
  • 250 gram tepung terigu
  • 2 buah pisang ambon haluskan
  • 1/4 sendok teh vanili bubuk
  • 1/4 sendok teh baking powder

Cara membuat Cake Pisang Ambon Panggang Yang Lembut

  • Kocoklah margarin dan gula halus sampai lembut. Kemudian masukkan kuning telur, kocok hingga tercampur rata.
  • Masukkan tepung terigu, vanili dan baking powder, aduk hingga rata.Resep Cake Pisang Ambon Panggang Lembut Dan Sederhana
  • Masukkan pisang ambon, aduk lagi.
  • Kocoklah putih telur hingga kaku. Kemudian masukkan ke dalam adonan pisang, sambil diaduk rata.
  • Tuang adonan ke dalam loyang yang sudah dioles margarin.
  • Kemudian Pangganglah dalam oven dengan suhu 180 derajat celsius. Selama 45 menit sampai matang.
  • Setelah matang keluarkan dari loyang dan siap dihidangkan
Selamat mencoba cake pisang ambon yang lembut ini. Cocok sekali di temani dengan teh hangat di tengah suasana bersantai.

COMMENTS

Name

Aneka Nasi Aneka Resep Berita Bisnis bola desain rumah Ekonomi fashion film game Hoax jaringan Kecantikan Kesehatan Makanan Minum Musik olahraga otomotif rambut Resep Cemilan Resep Dessert Resep Kue Seks Smartphone Tekno Tokoh Tragedi Tutorial vaping Wanita Wisata
false
ltr
item
IDKaca: Resep dan Cara Membikin Kue / Cake Pisang Ambon Lezat dan sederhana
Resep dan Cara Membikin Kue / Cake Pisang Ambon Lezat dan sederhana
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEihBhjo-gymTVj4N_hNbrXYDtSoWzTSv0cH61uTm61GAAjaKMCJipsQBMstLtcRo__fjLdTeXnQUErYmRG5_bdIWepSj9PH5M-i4PQDm1CW0sLPNxpcM7PyCOuiuJ5wyK6c7LogIMrfmNk/s320/resep-Cake-Pisang-Ambon-Panggang.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEihBhjo-gymTVj4N_hNbrXYDtSoWzTSv0cH61uTm61GAAjaKMCJipsQBMstLtcRo__fjLdTeXnQUErYmRG5_bdIWepSj9PH5M-i4PQDm1CW0sLPNxpcM7PyCOuiuJ5wyK6c7LogIMrfmNk/s72-c/resep-Cake-Pisang-Ambon-Panggang.jpg
IDKaca
http://idkaca.blogspot.com/2017/05/resep-dan-cara-membikin-kue-cake-pisang.html
http://idkaca.blogspot.com/
http://idkaca.blogspot.com/
http://idkaca.blogspot.com/2017/05/resep-dan-cara-membikin-kue-cake-pisang.html
true
4286811837827341966
UTF-8
Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy