Buah untuk penyakit Asam Lambung

Penyakit Asam lambung merupakan penyakit yang sangat umum diderita oleh masyarakat saat ini , penyakit ini terkadang memang dianggap sepel...

Penyakit Asam lambung merupakan penyakit yang sangat umum diderita oleh masyarakat saat ini , penyakit ini terkadang memang dianggap sepele,Namun Jika di biarkan akan berdampak buruk, Kali ini idkaca akan share artikel buah buahan untuk penderita asam lambung


1. Pisang
Pisang sangat baik di konsumsi oleh Penderita Asam Lambung , Karena mengandung kalium yang bermanfaat untuk menyseimbangkan ph didalam lambung , dan juga memiliki kandungan potasium yang sangat tinggi yang mampu menormalkan peningkatan tekanan darah akibat stress
2. Pepaya
Pepaya juga baik di konsumsi , karena mengandung papain atau enzim propeolitik yang akan meningkatkan sistem pencernaan.
3. Mangga
Mangga buah yang mempunyai rasa yang enak dan manis, dan yang pasti mangga juga merupakan buah sehat yang kaya nutrisi dan juga merupakan anti oksidan , anti inflamasi alami. Jika kaalian mengkonsumsi buah mangga telah membantu menjaga lapisan perut tetap dingin dan bebas dari asam 
4. Kelapa
Banyak sekali manfaat di air kelapa dan juga bisa sebagai buah untuk penyakit asam lambung  ,karena dapat mencegah pembentukan asam ekstra di perut anda ,Air kelapa juga sangat bagus sebagai minuman pelepas dahaga karena dapat menyediakan glukosa dan garam yang hilang dalam tubuh.
5. Semangka
Buah yang mengandung banyak air ini banyak mengandung citrulline asam amino yang membantu tubuh dalam menciptakan amonia. Anomia berguna dalam menjaga tingkat asam dalah tubuh
6. Mentimun
Caranya sama seperti ketika anda menempatkan irisan mentimun pada kelopak mata. Lakukanlah hal yang sama pada perut. Mentimun dapat mengurangi panas tubuh dan mencegah nyeri berputar di perut yang disebabkan oleh kelebuhan asam di perut.
Itulah buah yang bagus untuk asam lambung yang bisa anda konsumsi. Semoga membantu.
Tips Menghindari Gangguan Asam Lambung
Selain mrngkonsumsi makanan untuk asam lambung di atas, lakukanlah kebiasaan sehat untuk menghindari gangguan asam lambung ini :
  • Berolahraga secara teratur
  • Ikuti pola makan yang sehat
  • Selalu lakukan medical check-up secara rutin
  • Minumlah air putih
  • Jangan minum kopi terlalu kental
  • Kurangi konsumsi alkohol, kopi dan teh
  • Kurangi makan makanan yang pedas dan mengandung pepsin
  • Kurangi atau stop mengkonsumsi makanan olahan yang mengandung asam tinggi, seperti mie, ketan, kangkung, sayur daun singkong, sayur nangka, durian, makanan yang mengandung kol, dan masih banyak lagi
  • Minumlah air putih secara teratur
  • Lakukan management stress dengan baik
  • Bersitirahat yang cukup


COMMENTS

Name

Aneka Nasi Aneka Resep Berita Bisnis bola desain rumah Ekonomi fashion film game Hoax jaringan Kecantikan Kesehatan Makanan Minum Musik olahraga otomotif rambut Resep Cemilan Resep Dessert Resep Kue Seks Smartphone Tekno Tokoh Tragedi Tutorial vaping Wanita Wisata
false
ltr
item
IDKaca: Buah untuk penyakit Asam Lambung
Buah untuk penyakit Asam Lambung
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiu9jiu-jCOBln0u4F4dsyXp93VtCe6OWKrKat51VsYQvfCwhVQR8OO0Xxb-YmX_Ir06mk93EQQ_613Y_aQQ2V6wTAWHiiheWj7DuNt-dtNV-wOTBeu77n_pqhXBdjwB-JD7EAlvyTzyKY/s640/buah-untuk+penyakit-asam-lambung.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiu9jiu-jCOBln0u4F4dsyXp93VtCe6OWKrKat51VsYQvfCwhVQR8OO0Xxb-YmX_Ir06mk93EQQ_613Y_aQQ2V6wTAWHiiheWj7DuNt-dtNV-wOTBeu77n_pqhXBdjwB-JD7EAlvyTzyKY/s72-c/buah-untuk+penyakit-asam-lambung.jpg
IDKaca
http://idkaca.blogspot.com/2017/03/buah-untuk-penyakit-asam-lambung.html
http://idkaca.blogspot.com/
http://idkaca.blogspot.com/
http://idkaca.blogspot.com/2017/03/buah-untuk-penyakit-asam-lambung.html
true
4286811837827341966
UTF-8
Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy